Load Cell adalah sensor berat, sering juga disebut tranducer. Load terdiri dari lapisan-lapisan besi, yang apabila mendapat gaya tekan akan mengeluarkan keluaran resistance.
Umumnya Load Cell terdiri dari 4 wire. dimana dua kabel sebagai eksitasi dan dua kabel lainnya sebagai sinyal keluaran.
Aplikasi Load Cell peruntukannya adalah :
1. Timbangan
2. Tension Berat
3. Torsi Pengencangan
0 komentar:
Post a Comment